Dibikinin Jendela Pertanda Cinta
Ada lagu yang liriknya gini nih:
If you want to know if he loves you so
it's in his kiss, that's where it is ...
His kiss? Ya, itu juga, hehe ... tapi in my case, it's in the window he makes for me. Cihuyyyy ...
Begini kronologinya:
Waktu musim panas, semua jendela di rumah gue buka lebar-lebar biar angin pada masuk. Trus ada satu jendela kecil di atas tangga yang kacanya bermotif dan berwarna coklat muda, alias tidak tembus pandang. Jendela itu biasanya gak pernah dibuka. Tapi karena panas banget, jendela itu gue buka juga.
Dan gue tertegun melihat pemandangan dari si jendela kecil itu. Warna hijau pohon2 pinus dan kuning bunga2 yang lagi mekar2nya ... baguus banget.
Trus gue lirik2 hubby sambil bilang, "Ih bagus deh kalo kaca jendelanya transparan. Tiap hari kita bisa liat segernya hutan pinus." Seperti biasa hubby kalem2 aja manggut2 pertanda kenyang .. eh pertanda setuju.
Beberapa minggu lalu dia mulai sibuk nyari2 kaca, cat, kayu, dll. Gue tanya, mo bikin apa sih? Jawabannya: bikin kaca jendela baru, kan kamu pengen tiap hari liat hutan pinus? Oh oh oh ...
If you want to know if he loves you so, it's in ...
Ada lagu yang liriknya gini nih:
If you want to know if he loves you so
it's in his kiss, that's where it is ...
His kiss? Ya, itu juga, hehe ... tapi in my case, it's in the window he makes for me. Cihuyyyy ...
Begini kronologinya:
Waktu musim panas, semua jendela di rumah gue buka lebar-lebar biar angin pada masuk. Trus ada satu jendela kecil di atas tangga yang kacanya bermotif dan berwarna coklat muda, alias tidak tembus pandang. Jendela itu biasanya gak pernah dibuka. Tapi karena panas banget, jendela itu gue buka juga.
Dan gue tertegun melihat pemandangan dari si jendela kecil itu. Warna hijau pohon2 pinus dan kuning bunga2 yang lagi mekar2nya ... baguus banget.
Trus gue lirik2 hubby sambil bilang, "Ih bagus deh kalo kaca jendelanya transparan. Tiap hari kita bisa liat segernya hutan pinus." Seperti biasa hubby kalem2 aja manggut2 pertanda kenyang .. eh pertanda setuju.
Beberapa minggu lalu dia mulai sibuk nyari2 kaca, cat, kayu, dll. Gue tanya, mo bikin apa sih? Jawabannya: bikin kaca jendela baru, kan kamu pengen tiap hari liat hutan pinus? Oh oh oh ...
If you want to know if he loves you so, it's in ...
Reacties